Senin, 24 Juli 2017

Harga Kelebihan kekurangan Vivo Y51

Harga  Kelebihan kekurangan Vivo Y51 terbaru dan spesifikasi

Harga  Kelebihan kekurangan Vivo Y51 - Vivo Y51 rilis dengan desain mewah berbahan kaca, tipis serta di rancang khusus agar nyaman saat di genggaman. selain itu hp ini mengusung layar 5 inchi dengan penyimpanan dan RAM yang cukup lega 16 GB/2GB serta masih bisa di perluas melalui micro SD hingga 128 GB.

Hp Vivo Y51 sangat cocok bagi anda yang gemar internetan, aktif di sosial media maupun streaming video di youtube karena hp ini sudah di bekali jaringan 4G LTE yang memiliki koneksi internet yang sangat cepat dan stabil. selain itu, hp ini juga miliki sensor yang cukup lengkap serta berbagai fitur menarik.

Untuk info spesifikasi dapat dilihat pada tabel dibawah ini, dilanjutkan dengan review Harga  Kelebihan kekurangan Vivo Y51


Harga
  • Rp 1,8 jutaan
  • Update Harga & Review dibawah
Layar
  • IPS 5 inchi, qHD 960 x 540 pixels ~220 ppi
Konektivitas
  • SIM : Dual SIM
  • Jaringan : 2G, 3G dan 4G LTE
  • Lain : USB V2.0, Wi-fi, hotspot, Bluetooth, GPS
  • Sensor : Compass, Light, Accelerometer, proximity
Memory
  • Internal : 16 GB
  • Micro SD : Dedicatet upto 128 GB
  • RAM : 2 GB
O.S
  • Funtouch OS 2.5 (Android Lollipop 5.0)
Hardware
  • Processor : Quad-core 1,2 GHz Snapdragon 410
  • GPU : Adreno 306
Kamera Utama
  • 8 MP, LED flash, Autofocus, Face detection, mode HDR, mode Panorama, WB & ISO Setting, Voice & Palm capture
  • video : 1080p@30fps
Kamera Depan
  • 5 MP
Baterai
  • Li-po 2350 Mah non removable
Lain
  • Smart wake (Gesture)
  • Long screenshot
  • Screen recording
  • Funny screenshot


Desain ramping dan mewah
Desain vivo y51 ini terlihat mewah dengan balutan bahan kaca di belakang bodinya yang nampak mengkilap, namun sayangnya tidak ada informasi resmi dari situs vivo mengenai bahan kaca yang di gunakan ini. seandainya menggunakan kaca premium seperti gorilla glass, maka tak hanya terlihat mewah saja namun kokoh juga.
Vivo y51 memiliki bodi yang tipis dengan dimensi 7,52 mm saja. tentunya dengan bodi yang tipis serta layar 5 inchi dapat membuatnya nyaman dan mudah saat di operasikan dengan satu tangan.

Fitur Smartclick serbaguna
Fitur ini berfungsi untuk membuka aplikasi secara cepat dengan cara menekan tombol volume down saat layar mati. misalnya anda dapat membuka aplikasi facebook secara cepat saat layar mati, asiknya lagi anda dapat mengatur aplikasi sesuai keinginan anda.

Super Screenshot dan Screen Recording
Vivo y51 ini memiliki fitur super screenshot yang dapat melakukan long screenshot dan funny screenshot, selain itu terdapat juga fitur screen recording. berikut penjelasan singkat seputar fitur – fitur tersebut.
  • Long screenshot = Ambil screenshot panjang
  • Funny screenshot = screenshot layar yang di lengkapi watermark
  • Screen recording = rekam aktifitas di layar menjadi sebuah video

Performa kurang oke buat Game HD
Meskipun di banderol dengan harga 1,8 – 1,9 jutaan namun sayangnya si vivo y51 ini hanya mengusung processor Quad-core 1,2 GHz dengan chipset snapdragon 410 yang di duetkan dengan GPU adreno 306 serta RAM 2GB.
Processor ini masuk di segmen kelas menengah kebawah yang memiliki performa biasa – biasa saja dan hanya cocok untuk penggunaan  harian, nonton film, eksis di sosial media maupun streaming video di youtube. untuk melahap game HD, hp ini kurang cocok.
Meskipun mengusung RAM lega 2GB namun hasil benchmark diatas menunjukkan skor keseluruhan yang di raih Y51 ini hanya 25 ribu poin saja. hal ini juga pernah di alami axioo venge yang mengusung RAM 3Gb namun skor benchmarknya hanya 21 ribu poin saja.

Review Kelebihan Vivo Y51
  • Desain elegan dan tipis
  • Dukungan 4G LTE
  • sensor lumayan lengkap, hanya minus fingerprint
  • RAM dan Penyimapanan lega, masih bisa di perluas melalui micro SD
  • Kamera selfie 5 MP
  • Terdapat fitur – fitur keren

Review Kekurangan Vivo Y51
  • Resolusi layar hanya 960 x 540 pixel (qHD) gambar kurang tajam
  • Processor kelas menengah kebawah, harga mahal
  • kamera depan 8 MP
  • Kapasitas baterai kecil
  • Tidak ada sensor fingerprint

Harga Vivo Y51
Vivo Y51 harga baru
Rp 1,8 Jutaan
Update Maret 2017

Demikian info Harga  Kelebihan kekurangan Vivo Y51 yang dapat kami paparkan kali ini.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar